Bangunan SDN 175 Kota Jambi Ludes Terbakar

  • Bagikan

KOTA JAMBI – Kebakaran hebat melanda SDN 175 Kota Jambi Jumat pagi sekitar pukul 10.30 WIB. 9 ruang kelas, ruang TU dan ruang guru ludes tanpa tersisa dilalap si jago merah.

Beruntung, tidak ada laporan korban jiwa dalam musibah tersebut dan polisi hingga kini masih menyelidiki kasus kebakaran tersebut.

Baca:  Cegah Penularan Corona, Unama Jambi Gelar Wisuda Secara Drive Thru
  • Bagikan